Cara Menampilkan Run Pada Windows 7

Cara Menampilkan Run Pada Windows 7 -Ada 2 Cara yang pertama cukup simple banget KLIK WIN + R jika cara tersebut tidak manjur, Mari kita Lanjutkan Dengan Cara ke DUA  Khusus penggunakan OS Windows 7. Bagaimana jika Run pada start menu Windows 7 Sobat tidak muncul dan bagaimana cara menampilkannya ? Pada suatu hari saya telah menginstal ulang komputer dari OS Windows Xp menjadi OS Windows 7, karena mengikuti Zaman. Proses berjalan lancar tanpa masalah, tetapi eh kenapa, saat saya ingin melihat Dxdiag dengan cara Run - Dxdiag, saya bingung mengapa Run pada start menu Windows 7 tidak tampil berbeda dengan OS Windows XP, Run otomatis tampil pada Windows XP. Sebelumnya saya bingung dan bagaimana caranya, tetapi saya ingat saat menggunakan Windows XP, bahwa jika ingin menampilkan fitur-fitur yang ada pada start menu yaitu dengan klik kanan lalu propertis pada taksbar. Nah saya menggunakan cara jitu tersebut dan hasilnya TOP dah berhasil. Nah, dari peristiwa trsebut saya terinspirasi bahwa, Kenapa gag bikin tutorial di blogger tentang Menampilkan Run pada start menu Windows 7 ? Masalah tersebut terpecahkan dan saya tuangkan di dalam blog personal saya, karena masih banyak orang atau sedikit yang belum tau cara menampilkan Run pada OS Windows 7.

Langkah-langkahnya sebagaim berikut,



Pertama, klik kanan pada taksbar lalu pilih properties,
Perhatikan Gambar Dibawah ini:

Selanjutnya pilih tab Start Menu lalu Customize,
Perhatikan Gambar Dibawah ini:

Selanjutnya scrol mouse Sobat lalu Ceklist Run Command ,
Perhatikan Gambar Dibawah ini:


Jika sudah pilih OK lalu OK lagi.
Klik start menu pada taksbar anda lalu lihat apakah Run sudah muncul ?,

Jika muncul berarti anda berhasil atau seperti foto berikut ini,
Perhatikan Gambar Dibawah ini:

Selesai dah sob...







EmoticonEmoticon